SDN 13 Karet Tengsing ke Museum Satria Mandala
Sebanyak 700 siswa dari SDN 13 Karet Tengsing berkunjung ke Museum Satriamandala guna mendapatkan pengetahuan tentang kesejarahan TNI, pada khususnya dan kesejarahan bangsa pada umumnya agar kelak mereka paham tentang jatidirinya.
Untuk apa berkunjung ke Museum Satria Mandala? Zahra, siswa kelas 5 SD menjawabnya, ” saya ingin mengetahui pahlawan-pahlawan Indonesia.” Yg lainnya menjawab, saya ingin megang pesawat tempur, saya ingin melihat kapal perang, ada juga yg ingin mengetahui rudal koleksi Museum. Hebatlah…” milenial gak tau sejarah, gak banget.” (02/04/19)
…salam Genta Bangsa….no history no future….